Minggu, 22 April 2012

Bank Draft


Ø  Bank  Draff
Termasuk  kedalam mail transfer digunakan untuk transfer ke luar negeri
Ø  Bank  Draff  zaman dulu namanya WESEL
Ø  Bank  Draff  lebih murah dari payment order
Ø  BCA, BNI, DANAMON, MANDIRI, DLL. Semua bank bergabung dalam satu lingkaran disebut dengan cirilus Bank/atm bersama (hanya Bank tertentu)
Ø  Surat penagihan antar Bank dengan beda kota disebut surat Inkaso biasa sering disebut dengan surat penagihan/collection.
Ø  LC (Letter of Credit) adalah jaminan untuk mengirim barang/uang (transaksi perdagangan) syaratnya LC diterbitkan, harus mengirim uang lewat bank yang menerbitkan LC.
Ø  LC juga butuh asuransi menjamin keamanan dalam perjalanan pengiriman.
Ø  Safe deposit ialah kotak penyimpanan untuk menyimpan logam mulia. Dulu lebih banyak yang menyimpan sertifikat tapi sekarang menyimpan logam mulia. Biasanya yang mempunyai safe deposit itu di Negara Amerika, eropa yang menyimpan logam mulia.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar